Tanaman Mandokaki atau Tabernaemontana coronaria willd atau T. divaricata R. Brown, adalah termasuk familia Apocynaceae, tempat pertumbuhannya yang utama di Jawa, Bali dan Maluku.
Daun-daun tanaman inpun banyak diperlukan sebagi bahan obat, baunya lemah sedang rasanya pahit dan kelat. Berkandungan zat glukosida, damar dan zat penyamak. Sering digunakan bagi pengobatan Astringensia